Banyak kemiripan kue asal Buton ini dengan kue-kue yang biasa kita jumpai. Kue onde-onde ini contohnya, mirip dengan kue klepon hanya warnanya saja yang berbeda. Yuk, nikmati kue-kue lezat asal Sulawesi Tenggara ini.
Bahan-bahan/bumbu-bumbu :
Cara Pengolahan :
- 150 gram tepung ketan
- 125 ml air
- 1/4 sendok teh garam
- 100 gram gula merah, dihaluskan, bentuk bulat-bulat kecil
- 150 gram kelapa, diparut kasar
- 1/4 sendok teh garam
- Campur kelapa parut dan garam. Kukus matang.
- Aduk tepung ketan, air, dan garam. Aduk rata sampai menjadi adonan yang dapat dibentuk.
- Ambil sedikit adonan. Beri bulatan gula merah. Bulatkan lagi. Lakukan sampai adonan habis.
- Rebus dalam air mendidih sampai mengapung. Angkat. Tisikan. Masukkan dalam air dingin.
- Angkat. Gulingkan dalam kelapa parut.
- Untuk 44 buah
Tuesday, 24 March 2015
Kue Onde Onde Lezat
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
No comments:
Post a Comment