Bahan :
- salak 1,5 kg
- beras ketan 250 gr
- gula merah 1 kg
- santan kental 1 liter
Prosedur kerja :
1. sortasi bahan terlebih dahulu
2. mengupas kulit sampai kulit ari salak lalu di potong-potong
3. mencuci salak yang tellah di potong-potong
4. mengukus salak selama 15 menit
5. memblender salak hingga menjadi bubur
6. mencampurkan santan kental + beras ketan + gula merah + bubur salak
7. memanaskan hingga mengental dan di aduk hingga kalis
8. dinginkan lalu cetak dan kemas
9. dodol siap di sajikan
No comments:
Post a Comment