WONOGIRI-Wonogiri sudah sejak lama diidentikkan dengan gaplek atau tiwul. Pasalnya daerah ujung tenggara Provinsi Jateng itu memiliki potensi gaplek dari bahan baku singkong melimpah.
Berbicara soal tiwul, Wonogiri memiliki cita rasa tersendiri yang berbeda ketimbang daerah lainnya, seperti Gunung Kidul (DIY), maupun Pacitan (Jatim). Tiwul Wonogiri disebut-sebut pulen dan bisa membuat penyantapnya ketagihan. Tak jarang menu tiwul menjadi buruan para penikmat kuliner.
Langkah-Langkah membuat nasi tiwul :
1 》 Berbicara soal tiwul, Wonogiri memiliki cita rasa tersendiri yang berbeda ketimbang daerah lainnya, seperti Gunung Kidul (DIY), maupun Pacitan (Jatim). Tiwul Wonogiri disebut-sebut pulen dan bisa membuat penyantapnya ketagihan. Tak jarang menu tiwul menjadi buruan para penikmat kuliner.
2》 Singkong kering ini kemudian disebut sebagai gaplek.
3》 Selanjutnya, gaplek ditumbuk untuk dijadikan tepung.
4》 Selanjutnya diberi air kemudian diguyeng/diuleni hingga menjadi bulir–bulir kecil tiwul .
No comments:
Post a Comment